Apa Sih Proyeksi itu ? Dan Apa Saja yang ada Pada Gambar Teknik

Proyeksi

Untuk dapat serta ahli dalam membaca gambar, maka terlebih dahulu diharuskan serta di wajibkan untuk dapat memahami sebuah informasi yang ada pada gambar tersebut.
Untuk dapat memahami terkait dengan informasi tersebut yang datang dari seorang drafter melalui sebuah gambar, antara seorang designer (perancang gambar), drafter (juru gambar) dan juga seorang operator (pengguna gambar) harus memiliki sebuah konsep yang sama sehingga dari informasi gambar yang telah dimaksudkan tersebut tidak terjadi yang namanya kesalah pemahaman atau pengertian di antara ketiga orang tersebut.

Untuk itu seorang designer, drafter dan juga operator harus dapat memahami, simbol, ukuran dan juga pada skala gambar yang telah distandarkan sebelumnya. Cara yang lain dapat dilakukan untuk dapat membaca sebuah gambar ialah dengan mengerti akan jenis dan juga proyeksi dari gambar yang dimaksud.

Proyeksi merupakan sebuah gambar dari benda nyata atau dari benda khayalan, yang dilukiskan atau digambarkan menurut garis-garis pada pandangan pengamat dari suatu bidang datar atau dari bidang gambar. Proyeksi berfungsi untuk dapat menyatakan wujud benda dalam bentuk gambar yang memang sangat diperlukan dan dibutuhkan tentunya.

Pada proyeksi itu dikelompokkan menjadi 2 klasifikasi yaitu :
  • Proyeksi piktorial, 
  • Proyeksi ortogonal.  
Demikian yang dapat kami sampaikan untuk kalian Penjelasan dari kedua proyeksi tersebut akan segera kami buatkan. Semoga dapat bermanfaar dan membantu kalian semua.

0 Comments